Oleh: ARBAIN NURDIN
Satu lagi teman kita
Sms gak enak ke HP saya
Dia berkata “sms kalau penting aja ya”
Semoga anda gak seperti dia
(9/6/2011)
Setiap orang membutuhkan pulsa
Agar dapar berkomunikasi antar sesama
Apalagi bagi yang sedang bercinta
Pulsa sangatlah berharga
(9/6/2011)
Makan nasi lauknya ikan
Dimakan di atas pondok-pondokan
Kalau orang sudah gila jabatan
Duit dan pamor jadi tujuan
(9/6/2011)
Abis dari kantor imigrasi
Jumatan di asrama haji
Hidup ini hanya sekali
Semoga hidup kita penuh arti
(10/6/2011)
Kepala ku pening lagi
Karena tekanan darah tinggi
Tapi jika sakit hati
Aku dengarkan musik sambil bernyanyi
(10/6/2011)
Buah nangka manis sekali
Dimakan dipinggir kali
Janganlah anda berkecil hati
Abis wisuda menganggur lagi
(11/6/2011)
Tiada guna cinta
Kalau hanya sementara
Itu kata sang pujangga
Saat bertemu adinda
(11/6/2011)
Banyak orang bunuh diri
Karena gak sanggup menjalani kehidupan ini
Semoga hal ini tidak terjadi
Di dalam kehidupan kita nanti
(12/6/2011)
Hidup ini sunguh nikmat
Kalau berakhir dengan selamat
Sembari menghilangkan penat
Berbalas pantun jika anda sempat
(13/6/2011)
Bulan purnama tiba
Di bulan rajab yang penuh berkah
Kalau hati dirundung cinta
Maka hidup akan terasa indah
(13/6/2011)
Ada info jalan-jalan ke Bali
Yang mengadakan teman-teman PAI
Kalau anda tertarik mengikuti
Cepat sms huda atau wildani
(14/6/2011)
Dalam mencari pasangan
Banyak kriteria yang diinginkan
Banyak pula yang gak menghiraukan
Kriteria utama bagi anda apa kawan???
(14/6/2011)
Buah duku mulai ada
Tapi masih mahal harganya
Tak terasa kurang lebih 8 bulan lamanya
Pantun ku ini menyapa HP anda
(15/6/2011)
Gerhana bulan akan terjadi
Tepatnya di malam hari
Jangan lewatkan moment ini
Untuk berdo’a kepada Ilahi
(15/6/2011)
Maaf pantunku terlambat lagi
Tapi hal ini sering terjadi
Karena aktifitas silih berganti
Aku harap kalian sabar menanti
(16/6/2011)
Read More......
Sabtu, 25 Juni 2011
Rabu, 15 Juni 2011
PANTUN JENAKA (JUNI-PERTAMA 2011)
Oleh: ARBAIN NURDIN
Hari ini hari pancasila
Hari kebanggaan rakyat Indonesia
Tahukah anda semua
Apa makna pancasila???
(1/6/2011)
Seharian ikut orangtua
Dikebun cari rezeki Allah
Badan ini pun capek semua
Untung besok hari tanggal merah
(1/6/2011)
Dari pagi di palembang kota
Biasa rekreasi bareng keluarga
Kan hari ini tanggal merah
Hidup ini pun terasa indah
(2/6/2011)
Pemain arema pada marah semua
Karena gaji belum dibayar lima bulan lamanya
Menurut hemat saya
Pindah aja ke club sriwijaya
(3/6/2011)
Hari ini hari ketiga cuti bersama
Banyak orang kumpul bareng keluarga di rumah
Tapi sebagian manusia
Tetap bekerja demi mencari nafkah
(4/6/2011)
Buah durian banyak duri
Tapi isinya manis sekali
Sebelum anda merebahkan diri
Jangan lupa baca pantunku ini
(4/6/2011)
Sriwijaya menang lagi
Persiba yang jadi korban kali ini
Semoga di akhir musim tahun ini
Runner up bisa di duduki
(5/6/2011)
Tiap subuh banyak ceramah agama
Tapi dengan gaya berbeda-beda
Ada yang menggunakan kata jama’ah
Ada pula yang mengutamakan sedekah
(6/6/2011)
Alangkah enak makan buah-buahan
Apalagi dapat gratisan
Alangkah susahnya cari pekerjaan
Kalau gak ada kenalan
(6/6/2011)
Jika kita sudah sholat
Maka cepat-cepatlah mengaji
Jika kita tak ingin tersesat
Maka cepat-cepatlah introspeksi diri
(7/6/2011)
Sesibuk-sibuknya orang masih ingat teman
Tapi beda lagi kalau sibuk mencari pasangan
Janganlah takut dan bimbang
Masih banyak bujang gadis Palembang
(7/6/2011)
Musim durian udah tiba
Murah sekali harganya
Bagaimana daerah anda
Sekarang lagi musim buah apa???
(8/6/2011)
Sambel petis enak rasanya
Itu sih bagi orang madura
Kalau jodoh udah di depan mata
Cepat dilamar dan jangan ditunda-tunda
(8/6/2011)
Read More......
Hari ini hari pancasila
Hari kebanggaan rakyat Indonesia
Tahukah anda semua
Apa makna pancasila???
(1/6/2011)
Seharian ikut orangtua
Dikebun cari rezeki Allah
Badan ini pun capek semua
Untung besok hari tanggal merah
(1/6/2011)
Dari pagi di palembang kota
Biasa rekreasi bareng keluarga
Kan hari ini tanggal merah
Hidup ini pun terasa indah
(2/6/2011)
Pemain arema pada marah semua
Karena gaji belum dibayar lima bulan lamanya
Menurut hemat saya
Pindah aja ke club sriwijaya
(3/6/2011)
Hari ini hari ketiga cuti bersama
Banyak orang kumpul bareng keluarga di rumah
Tapi sebagian manusia
Tetap bekerja demi mencari nafkah
(4/6/2011)
Buah durian banyak duri
Tapi isinya manis sekali
Sebelum anda merebahkan diri
Jangan lupa baca pantunku ini
(4/6/2011)
Sriwijaya menang lagi
Persiba yang jadi korban kali ini
Semoga di akhir musim tahun ini
Runner up bisa di duduki
(5/6/2011)
Tiap subuh banyak ceramah agama
Tapi dengan gaya berbeda-beda
Ada yang menggunakan kata jama’ah
Ada pula yang mengutamakan sedekah
(6/6/2011)
Alangkah enak makan buah-buahan
Apalagi dapat gratisan
Alangkah susahnya cari pekerjaan
Kalau gak ada kenalan
(6/6/2011)
Jika kita sudah sholat
Maka cepat-cepatlah mengaji
Jika kita tak ingin tersesat
Maka cepat-cepatlah introspeksi diri
(7/6/2011)
Sesibuk-sibuknya orang masih ingat teman
Tapi beda lagi kalau sibuk mencari pasangan
Janganlah takut dan bimbang
Masih banyak bujang gadis Palembang
(7/6/2011)
Musim durian udah tiba
Murah sekali harganya
Bagaimana daerah anda
Sekarang lagi musim buah apa???
(8/6/2011)
Sambel petis enak rasanya
Itu sih bagi orang madura
Kalau jodoh udah di depan mata
Cepat dilamar dan jangan ditunda-tunda
(8/6/2011)
Read More......
Rabu, 01 Juni 2011
PANTUN JENAKA (MEI-KEEMPAT 2011)
Oleh: ARBAIN NURDIN
Selama tinggal di Malang kota
Banyak sekali orang yang meminta-minta
Jika itu menjadi profesi manusia
Maka apa kata dunia
(24/5/2011)
Jalan-jalan ke Palembang kota
Tak lupa lewat jembatan ampera
Ternyata bakso khas Malang kota
Ada juga di bumi sriwijaya
(25/5/2011)
Abis laga sriwijaya
Ada film Veer Zara
Dua tontonan yang sama
Karena berakhir dengan meneteskan air mata
(25/5/2011)
Hari ini hanya di rumah aja
Tak ada aktifitas apa-apa
Apa anda pernah merasa
Tatkala di tolak cinta???
(26/5/2011)
Hidup di dunia sangat kejam
Kalau gak punya keahlian
Walaupun punya niat yang dalam
Tapi kadang cita-cita tak terwujudkan
(26/5/2011)
Di malam sabtu ini
Aku menonton bulutangkis seorang diri
Biar gak merasa sepi
Aku kirimkan pantun ke saudara/saudari
(27/5/2011)
Jika punya uang melimpah
Aku ingin membuat masjid yang indah
Bagaimana cita-cita anda???
Untuk tabungan di hari tua
(27/5/2011)
Indonesia gagal lagi
Menuju final sudirman cup tahun ini
Semoga malam nanti
Barca vs MU bertanding tanpa kontroversi
(28/5/2011)
Tiap tidur kita bermimpi
Kadang baik kadang menyakiti hati
Sekarang waktunya merebahkan diri
Semoga malam ini mimpi anda baik sekali
(28/5/2011)
Barca tahun ini juara
Karena MU gak meniru strategi pelatih terbaik dunia
Messi dan villa pun gak dijaga
Akhirnya mereka mencetak gol semua
(29/5/2011)
Bila hati sedang rindu
Mata pun gak bisa turu
Bila kita bisa mengatur waktu
Kita pun bisa kembali bertemu
(29/5/2011)
Tiap kali awal pekan tiba
Para siswa dan pegawai pada upacara
Gimana dengan anda
Sebagai seorang mahasiswa???
(30/5/2011)
Sebelum menutupkan mata
Marilah baca pantun saya
Karena bisa membuat anda
Tersenyum dan tertawa
(30/5/2011)
Beli mangga di tanah abang
Aku bawa pulang ke palembang
Kalau hati udah terlanjur sayang
Di tinggal benrat udah pengen cepat pulang
(31/5/2011)
Berawal dari persahabatan
Lalu timbul perasaan
Ini banyak terjadi pada teman-teman
Apa anda juga demikian???
(31/5/2011)
Read More......
Selama tinggal di Malang kota
Banyak sekali orang yang meminta-minta
Jika itu menjadi profesi manusia
Maka apa kata dunia
(24/5/2011)
Jalan-jalan ke Palembang kota
Tak lupa lewat jembatan ampera
Ternyata bakso khas Malang kota
Ada juga di bumi sriwijaya
(25/5/2011)
Abis laga sriwijaya
Ada film Veer Zara
Dua tontonan yang sama
Karena berakhir dengan meneteskan air mata
(25/5/2011)
Hari ini hanya di rumah aja
Tak ada aktifitas apa-apa
Apa anda pernah merasa
Tatkala di tolak cinta???
(26/5/2011)
Hidup di dunia sangat kejam
Kalau gak punya keahlian
Walaupun punya niat yang dalam
Tapi kadang cita-cita tak terwujudkan
(26/5/2011)
Di malam sabtu ini
Aku menonton bulutangkis seorang diri
Biar gak merasa sepi
Aku kirimkan pantun ke saudara/saudari
(27/5/2011)
Jika punya uang melimpah
Aku ingin membuat masjid yang indah
Bagaimana cita-cita anda???
Untuk tabungan di hari tua
(27/5/2011)
Indonesia gagal lagi
Menuju final sudirman cup tahun ini
Semoga malam nanti
Barca vs MU bertanding tanpa kontroversi
(28/5/2011)
Tiap tidur kita bermimpi
Kadang baik kadang menyakiti hati
Sekarang waktunya merebahkan diri
Semoga malam ini mimpi anda baik sekali
(28/5/2011)
Barca tahun ini juara
Karena MU gak meniru strategi pelatih terbaik dunia
Messi dan villa pun gak dijaga
Akhirnya mereka mencetak gol semua
(29/5/2011)
Bila hati sedang rindu
Mata pun gak bisa turu
Bila kita bisa mengatur waktu
Kita pun bisa kembali bertemu
(29/5/2011)
Tiap kali awal pekan tiba
Para siswa dan pegawai pada upacara
Gimana dengan anda
Sebagai seorang mahasiswa???
(30/5/2011)
Sebelum menutupkan mata
Marilah baca pantun saya
Karena bisa membuat anda
Tersenyum dan tertawa
(30/5/2011)
Beli mangga di tanah abang
Aku bawa pulang ke palembang
Kalau hati udah terlanjur sayang
Di tinggal benrat udah pengen cepat pulang
(31/5/2011)
Berawal dari persahabatan
Lalu timbul perasaan
Ini banyak terjadi pada teman-teman
Apa anda juga demikian???
(31/5/2011)
Read More......
PANTUN JENAKA (MEI-KETIGA 2011)
Oleh: ARBAIN NURDIN
Di hari libur seperti ini
Jalan-jalan pada sepi
Tak ada aktifitas yang berarti
Bagaimana dengan anda sendiri???
(17/5/2011)
Tadi pagi ada gempa
Ternyata itu gempa dari blitar sana
Bagaimana keadaan anda semua
Apakah baik-baik aja???
(17/5/2011)
Mulai hari ini
Bagi teman-temanku yang baik hati
Bisa membaca pantunku ini
Di blog ku pribadi
(18/5/2011)
Dua teman kita daftar jadi murobbi
Katanya sih ingin mengabdikan diri
Semoga mereka nanti
Menjadi murobbi yang berprestasi
(18/5/2011)
Akhirnya web pasca udah bisa dibuka
Bagi teman-teman yang melanjutkan S2
Pengumuman pendaftaran udah ada
Selamat mencoba
(19/5/2011)
MTD dimulai hari ini
Setiap mahasiswa biasa menghadiri
Apalagi yang punya pujaan hati
Karena momentnya pas sekali
(19/5/2011)
Rekomendasi udah aku dapatkan
Legalisir pun demikian
Semoga ini awal yang membahagiakan
Menuju cita-cita masa depan
(19/5/2011)
1 hari lagi pulang ke rumah
Hati ini sedih dan berduka
Karena kita akan berpisah
Tapi tenang karena pantun ku akan tetap setia
(20/5/2011)
Alhamdulillah udah di Jakarta
Menunggu rute selanjutnya
Selamat tinggal Malang kota
2 bulan lagi kita bersua
(21/5/2011)
Jujur berpisah ini bukan niatku
Dan juga bukan kesalahanmu
Itu lirik lagu band iniaku
Dengan judul jangan teteskan air matamu
(21/5/2011)
Hari ini hari pertama
Ketemu ama keluarga
Hati pun senang tak terkira
Apakah anda juga sama???
(22/5/2011)
Baru aja tahlilan
Dalam rangka 40 hari kakek meninggal
Apa anda tahu kawan
Artinya cinta tunggal???
(22/5/2011)
Beli siomay di Jakarta
Harganya mahal gak enak pula
Jika cinta tetap setia
Maka kebahagian akan kita terima
(23/5/2011)
Akhirnya teman kita
Lulus menjadi murobbi MSAA
Kalau anda ngapain aja???
Abis mendapat gelar sarjana
(23/5/2011)
Read More......
Di hari libur seperti ini
Jalan-jalan pada sepi
Tak ada aktifitas yang berarti
Bagaimana dengan anda sendiri???
(17/5/2011)
Tadi pagi ada gempa
Ternyata itu gempa dari blitar sana
Bagaimana keadaan anda semua
Apakah baik-baik aja???
(17/5/2011)
Mulai hari ini
Bagi teman-temanku yang baik hati
Bisa membaca pantunku ini
Di blog ku pribadi
(18/5/2011)
Dua teman kita daftar jadi murobbi
Katanya sih ingin mengabdikan diri
Semoga mereka nanti
Menjadi murobbi yang berprestasi
(18/5/2011)
Akhirnya web pasca udah bisa dibuka
Bagi teman-teman yang melanjutkan S2
Pengumuman pendaftaran udah ada
Selamat mencoba
(19/5/2011)
MTD dimulai hari ini
Setiap mahasiswa biasa menghadiri
Apalagi yang punya pujaan hati
Karena momentnya pas sekali
(19/5/2011)
Rekomendasi udah aku dapatkan
Legalisir pun demikian
Semoga ini awal yang membahagiakan
Menuju cita-cita masa depan
(19/5/2011)
1 hari lagi pulang ke rumah
Hati ini sedih dan berduka
Karena kita akan berpisah
Tapi tenang karena pantun ku akan tetap setia
(20/5/2011)
Alhamdulillah udah di Jakarta
Menunggu rute selanjutnya
Selamat tinggal Malang kota
2 bulan lagi kita bersua
(21/5/2011)
Jujur berpisah ini bukan niatku
Dan juga bukan kesalahanmu
Itu lirik lagu band iniaku
Dengan judul jangan teteskan air matamu
(21/5/2011)
Hari ini hari pertama
Ketemu ama keluarga
Hati pun senang tak terkira
Apakah anda juga sama???
(22/5/2011)
Baru aja tahlilan
Dalam rangka 40 hari kakek meninggal
Apa anda tahu kawan
Artinya cinta tunggal???
(22/5/2011)
Beli siomay di Jakarta
Harganya mahal gak enak pula
Jika cinta tetap setia
Maka kebahagian akan kita terima
(23/5/2011)
Akhirnya teman kita
Lulus menjadi murobbi MSAA
Kalau anda ngapain aja???
Abis mendapat gelar sarjana
(23/5/2011)
Read More......
Langganan:
Postingan (Atom)